Previcur N 722 SL
Fungisida » Previcur N 722 SL
Faedah Jaya menyediakan Fungisida Previcur N 722 SL dengan harga murah, Previcur N 722 SL merupakan fungisida sistemik sebagai pencegahan penyakit busuk, antraknosa dan lodoh.
- Bahan Aktif: Propamokarb Hidroklorida 722 g/l
- No. Daftar: RI . 612/11-2007/T
- Pemegang: PT Bayer CorpScience
Deskripsi
Previcur N 722 SL merupakan fungisida sistemik berbentuk pekatan dalam air berwarna kekuning-kuningan yang ditranslokasikan ke seluruh bagian tanaman untuk mengendalikan penyakit Busuk Daun, Bercak Daun, Antracnosa, dan Lodoh.